Untuk para ibu menyusui, membawa ASIP atau ASI perah dengan cara yang tepat sangat penting jika ingin bepergian. Tips praktis membawa ASI bisa dari penggunaan wadah yang tepat, penyimpanan yang ideal, dan aspek lain sebagainya. Membawa ASI menjadi salah satu solusi jika tidak memungkinkan sering menyusui dalam perjalanan. Tips Membawa ASIP Saat Bepergian Melakukan perjalanan …
Penulis: Aaron G.
Cara Menghindari Kontaminasi ASI Perah saat Penyimpanan
Bagaimana cara menghindari kontaminasi ASI? Mommy harus menyimpan ASI perah dengan benar agar tidak terkontaminasi bakteri. Bukan hanya kemungkinan kontaminasi, cara sterilisasi, dan tanda-tanda ASI tidak baik juga harus dipahami. Untuk mengetahui semua itu, Anda bisa simak pembahasan kali ini. Cara Menghindari Kontaminasi ASI saat Disimpan Kontaminasi ASI bisa saja terjadi terutama saat ASI perah …
Mengenal Waktu Kedaluwarsa ASI Perah
Waktu kedaluwarsa ASI perah merupakan salah satu pemahaman penting bagi para ibu menyusui. Jika ASI sudah melewati waktu penyimpanan idealnya, maka kualitas ASI bisa berkurang bahkan bisa menjadi basi. Kalau ASI dibiarkan basi, maka tentu tidak boleh diberikan untuk si kecil sehingga harus dibuang. Yuk pelajari lebih lanjut seputar waktu kedaluwarsa untuk ASI perah. Pentingnya …
Tanda-tanda Asi Perah Sudah Tidak Layak Konsumsi
Mengingat kebutuhan anak bayi akan ASI sangatlah penting, mommy harus memastikan ketersediaan ASI tersebut. Bukan hanya harus rutin pumping ASI saja, memperhatikan tanda-tanda ASI tidak layak konsumsi juga penting. Yuk pelajari lebih lanjut seperti apa ciri dari ASI yang berkualitas buruk sehingga tidak boleh dikonsumsi bayi. Apa Saja Tanda-Tanda ASI Perah Tidak Layak Konsumsi? ASIP …
Strategi Menyimpan ASI Perah dengan Benar
Tantangan bagi ibu yang bekerja atau memiliki kesibukan tinggi yaitu memastikan ASI perah tetap tersedia dan terjaga kualitasnya. Strategi menyimpan ASI perah menjadi kunci penting agar ibu dapat memberikan ASI eksklusif meskipun tidak selalu bersama dengan bayinya. Dengan perencanaan yang baik dan teknik penyimpanan yang tepat, ASI perah bisa tetap aman dan bergizi untuk si …